Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

Perangkat Penyusun Komputer

PERANGKAT PENYUSUN KOMPUTER     Beberapa dari kita tidak asing lagi dengan komputer dan kita sering menggunakannya untuk keperluan pembelajaran di sekolah maupun pekerjaan di kantor. Akan tetapi, pada umumnya kita menggunakan komputer yang sudah dalam keadaan dirakit jadi tinggal pakai saja. Itu bagus namun alangkah baiknya jika kita juga mengetahui perangkat penyusun komputer tersebut. Pengetahuan ini penting karena bisa saja dikemudian hari kita dihadapkan dengan persoalan komputer yang belum siap pakai atau mungkin Anda akan membeli komputer baru sehingga perlu merakitnya terlebih dahulu agar bisa digunakan. 1.       1. P rocessor Umumnya pengertian processor ataupun sering disebut otak komputer, secara jelasnya prosesor adalah sebuah IC yang mengontrol keseluruhan jalannya sebuah sistem komputer dan digunakan sebagai pusat atau otak dengan fungsi melakukan perhitungan dan menjalankan tugas. Pada umumnya fungsi processor (prosesor) adalah hanya untuk memproses data yan

Mengidentifikasikan Motherboard

I. JUDUL MENGIDENTIFIKASI MOTHERBOARD II.  TEORI DASAR Motherboard merupakan sebuah printed circuit board (PCB) yang bertindak sebagai tulang belakang pada sebuah komputer, sebab motherboard menyediakan sebuah konektivitas elektrik yang disebut bus sehingga semua komponen dan perangkat eksternal pada motherboard tersebut dapat terhubung. Di motherboard inilah semua komponen-komponen komputer terpasang, seperti CPU, slot RAM, slot PCI dan port USB. Selain itu motherboard juga memiliki kemampuan untuk mengontrol perangkat seperti hard drive, DVD drive, keyboard dan mouse. III. ALAT DAN BAHAN  1 Unit Motherboard IV. LANGKAH KERJA      - V. HASIL   VI. ANALISA Floppy Connector         Konektor Floppy adalah sebuah kabel pita yang ada di PC yang berfungsi untuk menghubungkan satu atau beberapa floppy disk ke komputer.   BIOS         BIOS adalah untuk memberikan instruksi yang dikenal dengan istilah POST (Power O